SELAMAT DATANG | Aan-Dz | TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN NYA
Jadwal Resmi Moto GP 2012

TANGGAL

KEJUARAN

SIRKUIT

08 April

Qatar *

(Losail)

29 April

Spain

(Jerez)

06 Mei

Portugal

(Estoril)

20 Mei

Prancis

(Le Mans)

03 Juni

Catalunya

(Barcelona)

17 Juni

Inggris

(Silverstone)

30 Juni

Belanda **

(Assen)

08 Juli

Jerman

(Sachsenring)

15 Juli

Italy

(Mugello)

29 Juli

Amerika ***

(Laguna Seca)

19 Agustus

Indianapolis

(Indianapolis)

26 Agustus

Republic Ceko

(Brno)

16 September

San Marino

(Misano)

30 September

Aragon

(Aragon)

14 Oktober

Japan

(Motegi)

21 Oktober

Malaysia

(Sepang)

28 Oktober

Australia

(Phillip Island)

11 November

Valencia

(Valencia)

Pedrosa Tetap Berpikir Positif

AALST – Dani Pedrosa memang kecewa dengan hasil ujicoba terakhir di Qatar. Meski begitu, rider Repsol Honda itu mencoba menatap MotoGP 2010 dengan cara positif.

Dalam sesi pekan kemarin, Pedrosa dan kru mencoba menemukan kombinasi racikan motor pas dalam hal sasis dan suspensi, supaya dapat tampil secara maksimal di Losail. Namun, langkah itu justru menjadi bomerang buat Pedrosa.

Rekan setim Andrea Dovizioso itu tampil melempem dalam sesi terakhir di Losail. Pedrosa hanya mampu menempati peringkat 13, jauh dibelakang Dovizioso yang berada di urutan ketiga.

“Awalnya, performa motor sudah mulai meningkat. Tapi, setelah itu kinerja motor justru mandek. Jadi, jelas saya tidak puas dengan hasil ujicoba ini,” kata pedrosa.

“Jelas, kami tidak berada dalam kondisi yang kami inginkan untuk menghadapi balapan perdana musim ini. Oleh sebab itu, kami harus bekerja sebaik mungkin untuk meningkatkan kinerja motor sebelum kembali ke sini melakukan sesi latihan,” lanjutnya.

“Saya memang mengalami masalah saat di tikungan. Tapi, kami harus tetap positif menatap balapan perdana. Saya senang bisa mengawali musim ini dengan fit dan kami akan bekerja keras meningkatkan kinerja motor,” tandasnya.

0 Comments:

Post a Comment



Design by aan-Dz @ Blogger Mania