SELAMAT DATANG | Aan-Dz | TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN NYA
Jadwal Resmi Moto GP 2012

TANGGAL

KEJUARAN

SIRKUIT

08 April

Qatar *

(Losail)

29 April

Spain

(Jerez)

06 Mei

Portugal

(Estoril)

20 Mei

Prancis

(Le Mans)

03 Juni

Catalunya

(Barcelona)

17 Juni

Inggris

(Silverstone)

30 Juni

Belanda **

(Assen)

08 Juli

Jerman

(Sachsenring)

15 Juli

Italy

(Mugello)

29 Juli

Amerika ***

(Laguna Seca)

19 Agustus

Indianapolis

(Indianapolis)

26 Agustus

Republic Ceko

(Brno)

16 September

San Marino

(Misano)

30 September

Aragon

(Aragon)

14 Oktober

Japan

(Motegi)

21 Oktober

Malaysia

(Sepang)

28 Oktober

Australia

(Phillip Island)

11 November

Valencia

(Valencia)

Jorge Lorenzo. (Foto: Reuters)

GERNO DI LESMO – Balapan seri kedua MotoGP akan berlangsung di Sirkuit Jerez, Spanyol. Jorge Lorenzo ingin memperlebar keunggulan dengan meraih hattrick kemenangan di Sirkuit Jerez.

Ya, pembalap Yamaha itu memulai awal balapan MotoGP era 1000cc dengan baik. Lorenzo menumbangkan Dani Pedrosa dan Casey Stoner, untuk meraih kemenangan di MotoGP Qatar.

Balapan selanjutnya akan berlangsung di Jerez. Ini akan menjadi balapan pertama di Eropa. Tak heran, Lorenzo tetap menganggap Repsol Honda sebagai pesaing terberatnya untuk meraih kemenangan.

“Saya sangat senang untuk bisa kembali balapan di Jerez. Kami sangat tangguh balapan di sini, dalam tes terakhir dan saya selalu mendapatkan hasil yang bagus. Persaingan akan berat. Saya rasa pesaing datang dari Stoner dan Pedrosa, yang sangat cepat,” kata Lorenzo dikutip Crash.net, Selasa (24/4/2012).

Wajar bila Lorenzo menganggap Stoner dan Pedrosa adalah pesaing terberat. Kedua pembalap Repsol Honda itu, tampil gemilang pada sesi tes resmi MotoGP yang berlangsung pada Maret kemarin.

“Kemenangan di Qatar adalah awal sempurna buat kami. Kami bekerja keras untuk mendapatkan kemenangan itu. Kini, kami akan balapan di depan fans sendiri, saya akan mencoba memastikan akan memperlihatkan pertunjukkan yang bagus. Mari berharap hujan tidak turun tahun ini,” tandasnya.

0 Comments:

Post a Comment



Design by aan-Dz @ Blogger Mania